Rumkit Tk II Putri Hijau Gelar Acara Punggahan Menyambut Bulan Suci Ramadhan 1446 H
Dalam rangka menyambut bulan suci Ramadhan 1446 H/2025 M, Rumah Sakit Tk II Putri Hijau menggelar acara Punggahan sebagai bentuk tradisi dan wujud kebersamaan. Acara yang berlangsung di Aula Bawah Rumah Sakit Tk II Putri Hijau ini dihadiri oleh segenap jajaran pimpinan, staf, serta tenaga medis dan non-medis rumah sakit.
Baca